sumber potho; http://fursanulizzah.wordpress.com
Bidadari ku yang hilang…
Kemanakah engkau
pergi…?
Rindu ini memanggil mu…
Tak tahan rasanya
harus sendiri…
Dalam gelap yang
cukup lama…
Dan hempasan ombak
yang melelahkan…
Duhai kasih…
Duhai pujaan hati…
Bidadari ku yang telah
memberi warna…
Sampaikah salam ku…?
Lewat angin yang
kau hirup…
Disetiap nafas mu…
Dengarkan lah…?
Suara hati ini yang
merindukan mu…
Dengan jarak yang
begitu jauh…
Namun tak mampu
menghapus mu…
Dari ingatan ku…
Dan masih mengenang
mu dibalik kesendirian ku…
Menunggu mu datang…
Untuk kembali
merajut masa depan…
Yang telah kita
tulis penuh keceriaan…
Sejenak ku berdo’a
dimalam yang dingin…
Melapaskan
kata-kata harapan…
Agar kau selalu
terjaga…
Dari bayang-bayang
gelap yang menghantui…
Agar bahagia selalu
datang menghampiri mu…
Dan kini, aku masih
menunggu mu sama seperti yang dulu…
Ditempat kita
bertemu, awal kebahagiaan yang kita jalani…
Yang kita sebut
sebagai Taman Asmara…
Kau dan Aku…
Post a Comment
komentar anda sangat berarti bagi kami, terima kasih telah membaca blog Rantauan Lombok Merantau