Tuesday, November 26, 2013

0 Perjaka Tak Bertuan







Aku lahir bukan karena aku ingin…
Namun karena diinginkan…
Diinginkan dalam drama sutradara…
Bermain manipulasi dunia…

Aku duduk karena aku ingin…
Bukan diinginkan…
Karena drama sutradara telah usai…
Dan tersenyum bersama mempelai…

Aku lari bukan karena lupa…
Namun karena dusta…
Yang dulu ku kejar…
Kini…, ku dikejar…

Aku bangga bukan karena dibanggakan…
Melainkan diadakan…
Tepuk tangan sang penonton…
Dalam kebohongan…

Good bay sang pengembala
Welcome sang penguasa
Perjaka tak bertuan
Demi kekuasaan

Post a Comment

komentar anda sangat berarti bagi kami, terima kasih telah membaca blog Rantauan Lombok Merantau

Simak juga Post Sarjana Muda 45 Minggu ini

Hidup hanyalah sekedar jalan-jalan untuk menikmati kehidupan, hidup hanyalah sekedar hembusan nafas untuk melangkah menikmati jeruji Tuhan, hidup hanyalah gambaran Tuhan akan kehidupan yang lebih abadi. Oleh karena itu…, tak perlu rebut, tak perlu risau, tak perlu bingung, tak perlu galau, tak perlu merasa tertipu, tak perlu merasa bahwa hidup ini tak adil, tak perlu memberontak, tak perlu bangga, tak perlu sombong. Yang perlu kita lakukan adalah menikmati setiap proses yang ada, karena proses akan menentukan bahwa jalan-jalan dibumi yang kita lakukan sukses atau gagal. (Surga ataukah Neraka).

Data Pengunjung

Popular Posts

My Archive RLM

 

Negara Pengunjung RLM


PUTRA NTB MENULIS
SEO Stats powered by MyPagerank.Net

Statistic RLM

LOGO

LOGO
PUTRA LOMBOK MENULIS "BATUJAI"

Translate